Cara Backup Dan Restore File Konfigurasi MikroTik


Backup File

Klik Files => klik Backup => setting :

➤ Name = Bebas.

➤ Password Bebas (bisa dikosongi kalau tidak mau pakai sandi).

➤ Encryption = aes-sha256 (rekomendasi).

➤ Centang (Don't Encrypt (apabila file Anda tidak ingin di Encrypt).

Jika sudah klik Backup.




Restore File

1). Klik Files => klik Backup => klik 2x file yang ingin di restore.

2). Klik Restore.

3). Apabila muncul Notifikasi Restore, Isi Password sesuai dengan yang telah dibuat sebelumnya pada saat melakukan backup file.

4). Klik Yes.




Oke itu saja yang dapat saya sampaikan,

Semoga bermanfaat :)

Jangan lupa untuk bookmark blog Ini.


See You Next Time Guys ●‿○

Posting Komentar

0 Komentar